Jumat, 10 Oktober 2014

Luangkan Waktu untuk Berpikir

" Aktivitas belum tentu adalah Produktivitas !"

Frennnn ...
Sering kali kita menyibukkan diri dengan berbagai kegiatan, berbagai aktivitas dan karena kesibukan2 tsb lah menyebabkan Waktu seharian kita berjalan begitu cepat. Tidak terasa dari pagi buta sebentar lagi sudah malam dan waktunya beristirahat.

Apakah perputaran waktu yang demikian cepat dalam kehidupan kita merupakan hal yang baik ? Maybe hehehe

Maybe yes maybe no frennnn

Maybe YES bila Aktivitas yang anda lakukan adalah menuju Impian Anda but frennn coba test kembali apakah cara Anda melakukan aktivitas tersebut sudah tepat ? Apakah ada produktivitas dari aktivitas yang kita jalankan ?

Maybe NO bila Anda tidak melangkah lebih dekat ke Impian Anda. Mengapa tidak stop sebentar bila Anda merasakan sibuk seharian tp gak bergerak neh menuju Impian kita ?

Ada saya pendekatan yang bagus yang maybe bisa kita sama sama belajar dan berbagi.

Luangkan waktu untuk diri sendiri ! Luangkan waktu untuk berpikir !

Maksud dengan berpikir, Anda tidak diganggu siapapun, tidak diganggu apapun, benar benar duduk manis 1 sd 2 jam untuk berpikir, merancang kembali impian Anda, memikirkan kembali posisi Anda sekarang ada dimana, bagaimana kedepannya, apakah Anda sudah melakukan yang terbaik untuk mencapai Impian Anda, apakah Anda sudah menjadi lebih baik daripada sebelumnya, dan banyak lagi pertanyaan " apakah, bagaimana, mengapa, dll "

Seperti yang pernah dikatakan seorang filsuf dan ilmuwan terkenal, Albert Einstein bahwa " Pertanyaan Tepat haruslah selalu diajukan kepada diri sendiri, jangan khawatir dengan jawabannya "

Hal ini sangat benar adanya. Otak Bawah Sadar kita itu seperti perpustakaan yang besar, modern, canggih dan lengkap. Ketika Pertanyaan terus menerus diajukan secara konsisten, maka Otak Bawah Sadar akan segera mencari jawaban dan solusi,

Bila belum ada jawaban seketika, minimal "dia" akan menggerakkan Anda menuju tempat dimana ada jawabannya. Simple khan Frennn ?

sooo My Frennnn ....

Happy Thinking ! Happy to Reflecting Your Mind !
But jangan lupa Action bila sudah dapat jawabannya hehehehe

Semoga bermanfaat !

Tidak ada komentar:

Posting Komentar