Senin, 06 Oktober 2014

Refreshing & Re-Energizing Again

Haiii Guyssss,

Selamat Hari Raya Idul Adha bagi teman teman Muslim,

Minggu kemarin juga saya isi dengan membawa keluarga tamasya ke Gunung, yah walaupun agak deg deg an karena ternyata katanya gunung tersebut ternyata beberapa mengeluarkan larva nya karena kelihatan di langit asap yang cukup tebal dan debu vulkanik yg lumayan tebal di mobil dan juga rumah rumah.

Its okay kok melenceng cerita tentang gunung sehh hehehe

Today saya mau sharingkan, Setiap manusia perlu waktu jeda untuk istirahat dan menyegarkan kembali pikiran dan tubuhnya, beberapa diantaranya dengan melakukan makan, nonton, membaca, bermusik dan juga tamasya.

Tentu terdengar klise yah klo toh semua orang sudah paham bahwa kita bukan lah robot bukan lah mesin dengan otak elektron dan tulang besi wakakak namun ternyata untuk refreshing itu sebenarnya ada filosofi yang mendasari nya .

Pernah kah Anda melihat atlit lompat jauh ? apa yang dilakukan atlit tersebut sebelum benar benar melompati bak pasir tsb ?

Mengambil ancang ancang frenn !

Seorang Atlit Profesional tahu klo dia mengambil ancang ancang yang cukup maka akan membantu dia untuk melompat lebih jauh, karena ada penambahan momentum kecepatan disana.

Dalam hidup ini mengambil ancang ancang juga sangatlah penting, itu lah refreshing yang sebenarnya. karena ada jeda momentum untuk istirahat sehingga biasanya banyak muncul ide ide kreatif setelah masa refreshing

Bukan kah untuk melompat harus mundur beberapa langkah utk melompat lebih jauh ?
Dan Bukankah untuk meninju harus tarik lengan agak kebelakang utk mengambil ancang ancang supaya tinjunya lebih kuat ?

Maka setelah Refreshing harusnya terjadi Re-Energizing !
Yaitu mengisi kembali baterai semangat kita untuk melanjutkan proses hidup selanjutnya.

Happy Refreshing and Happy to Re-Energizing Again !

Tidak ada komentar:

Posting Komentar